a. Mosi
Mosi atau tofik merupakan pernyataan positif yang akan menentukan arah dan isi dari suatu debat.
b. Tim Afirmasi
Tim yang berargumentasi dalam rangka mendukung mosi.
c. Tim Oposisi
Tim yang harus menyampaikan argumen dalam rangka tidak mendukung atau menolak mosi tersebut.
d. Tim Netral
Tim netral adalah tim yang tidak mendukung atau menolak mosi. Tim netral berada di tengah-tengah.
e. Penonton/juri yang di panggil
Penonton atau juri adalah orang yang memberi penilaian dan mengikuti jalannya debat.
f. Moderator
Moderator adalah orang yang mengatur jalannya debat.
g. Penulis
Penulis adalah orang yang bertugas menulis hasil debat.
Senin, 08 Mei 2017
Unsur unsur dalam debat
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar